Penyebab Munculnya Stretch Mark di Paha Pada Ibu Hamil & Cara Mengatasinya

calendar icon

08 Apr 2022

author icon

Anggraini Nurul F

category icon

Trimester Pertama

Penyebab Munculnya Stretch Mark di Paha Pada Ibu Hamil & Cara Mengatasinya

Stretch mark ibu hamil di paha merupakan keluhan umum yang sering terjadi pada Moms saat kehamilan sudah memasuki trimester akhir. Stretch mark ibu hamil biasanya timbl karena peregangan kulit akibat kenaikan berat badan Moms saat hamil. Hampir 90% wanita hamil mengalami stretch mark. Stretch mark ibu hamil tak hanya muncul di perut lho Moms. Stretch mark ibu hamil juga bisa muncul di tempat lain, seperti di payudara dan paha. 

Lalu, saat stretch mark ibu hamil muncul di paha apa sih penyebab dan bagaimana cara mengatasinya? yuk simak pembahasan mengenai stretch mark ibu hamil yang muncul dipaha berikut ini Moms.

Penyebab Munculnya Stretch Mark di Paha Pada Ibu Hamil

stretch mark ibu hamil di paha

Pertambahan berat badan ibu hamil secara signifikan bisa menyebabkan munculnya stretch mark di paha bahkan punggung dan lutut. Bahkan Moms sudah melahirkan dan sudah menurunkan berat badan, stretch mark bisa tetap ada dan tak hilang. 


Baca Juga:
Manfaat Minyak Zaitun untuk Ibu Hamil dalam Mencegah Stretch Mark


bannerbanner

Namun, seiring waktu stretch mark di paha akan memudar dan kurang terlihat. Tapi tidak semua ibu hamil akan timbul stretch mark, sebab beberapa orang cenderung memiliki kulit yang lebih elastis. 

Stretch mark ibu hamil di paha akan timbul bila Moms tidak menjaga kelembaban kulit dengan menggunakan moisturaizer.

Cara Mengatasinya Munculnya Stretch Mark di Paha Saat Hamil

Moms jika stretch mark sudah terlanjur ada di paha, beberapa cara menyamarkan stretch mark. Pasti Moms akan terganggu dengan tampilan stretch mark biasanya memilih untuk melakukan perawatan dengan terapi laser atau menggunakan krim dan oil untuk mencegah dan memudarkan stretch mark.


Baca Juga:
Penyebab Stretch Mark pada Ibu Hamil & Perawatannya


Cara menyamarkan stretch mark yang lebih sederhana adalah dengan rutin mengoleskan pelembab secara berkala yah Moms. Tak hanya itu, Moms juga bisa mengonsumsi makanan dan minum air yang cukup juga akan membantu mendukung elastisitas kulit sehingga tampilannya akan lebih tersamarkan menjadi berwarna putih samar.

Moms, krim stretch mark ibu hamil harus disiapkan sebelum perut semakin membesar. Kini Anda dapat memiliki kulit yang elastis dan bersih tanpa noda sedikit pun dengan harga yang sangat terjangkau dengan krim anti stretch mark untuk ibu hamil ini.

bannerbanner


Bagikan Artikel


Artikel Terkait

Shop at MOOIMOM