24 Apr 2022
Anggraini Nurul F
Trimester Ketiga
Trimester Ketiga
Keluar darah saat hamil 9 bulan tapi tidak sakit perut, kenapa yah Moms? Kehamilan Moms memasuki trimester akhir? Moms harus lebih waspada terhadap tanda-tanda akan melahirkan yah. Jika Moms mengalami keluar darah saat hamil 9 bulan tapi tidak sakit perut Moms harus cari tahu lebih banyak info agar tidak salah. Saat keluar darah saat hamil 9 bulan tapi tidak sakit perut, sebenarnya keadaan tersebut berbahaya tidak ya? yuk simak penjelasannya dibawah ini Moms!
Saat kehamilan Moms sudah memasuki trimester akhir keluar darah saat hamil 9 bulan tapi tidak sakit perut pada keadaan Moms saat ini dapat dikatakan normal yah.
Hal ini dikarenakan sebuah tanda dimana bahwa keadaan Moms yang sudah siap menjalankan persalinan. Namun Moms juga harus waspada karena ada beberapa kemungkinan yang dapat terjadi dengan k keluar darah saat hamil 9 bulan tapi tidak sakit perut antara lain:
Banyak sekali hal yang menyebabkankeluar darah saat hamil 9 bulan tapi tidak sakit perut yah Moms. Abruptio plasenta, kondisi lepasnya plasenta dari dinding rahim sebelum waktunya, juga dapat menimbulkan keluar darah saat hamil 9 bulan tapi tidak sakit perut.
Kondisi ini menjadi penyebab kurang lebih 30 persen keluar darah saat hamil 9 bulan tapi tidak sakit perut. Gejala yang dapat ditemukan adalah perdarahan berwarna merah gelap, dapat disertai bekuan darah (berupa gumpalan).
Penyebab lainnya adalah ruptur uteri, yaitu robekan spontan pada rahim yang dapat menyebabkan sebagian atau seluruh bagian bayi masuk dalam rongga perut. Tanda robekan rahim umumnya berupa nyeri hebat pada perut dan keluar darah saat hamil 9 bulan tapi tidak sakit perut yang banyak.
Beberapa hal lain yang dapat menimbulkan keluar darah saat hamil 9 bulan tapi tidak sakit perut adalah vasa previa (kondisi di mana pembuluh darah janin pada tali pusat menempel pada selaput ketuban di bagian bawah rahim, sehingga beresiko robek saat mendekati persalinan), plasenta akreta(kondisi dimana sebagian plasenta “tertanam” pada dinding rahim), lesi pada serviks dan vagina (seperti polip, kanker, varises), atau kondisi kelainan darah (misalnya hemofilia).
Jangan sampai terlewat untuk membeli korset hamil yah Moms! Pasca melahirkan, Moms akan membutuhkan korset melahirkan untuk membantu Moms mengecilkan rahim, mengecilkan perut yang membuncit, dan meredakan nyeri pinggang. Korset melahirkan MOOIMOM akan membantu Moms mengatasi masalah pasca melahirkan. Dengan bahan berkualitas yang tidak bau dan anti bakteri, korset melahirkan ini akan membuat Moms nyaman saat memakainya.
$[video(m9MmYEb9fj8]$
Bagikan Artikel
Shop at MOOIMOM