03 Jul 2018
Novia Luciana
Tips Menyusui
Tips Menyusui
Siapa sih ibu yang tak mau menyusui anaknya? Setiap ibu pasti menginginkan hal ini berjalan dengan lancar hingga 2 tahun atau minimal 6 bulan. Memang benar ya ternyata kesan pertama itu begitu berarti, sama berartinya dengan tetesan ASI pertama sesaat setelah Moms melahirkan. ya, tetesan berharga itu bernama kolostrum. Arti sebenarnya dari kolostrum adalah sebuah cairan yang memiliki warna kekuningan, cairan ini merupakan cairan yang pertama kali keluar pada puting susu Moms setelah Moms melahirkan si kecil.
Baca juga : Tips Memilih Pompa ASI yang PAS!
WHO mengungkapkan sebuah fakta bahwa kolostrum ini adalah tetesan ASI yang kandungannya paling sempurna di antara ASI – Asi setelahnya. Kolostrum sangat bagus untuk makanan pertama si kecil. Sesaat setelah melahirkan pun biasanya bayi langsung diarahkan oleh tenaga medis untuk bisa menyusu pada ibunya sendiri (metode IMD)
Baca juga : Pentingkah Mengikuti Kelas Laktasi?
Ini dia manfaat dari kolostrum :
Kolostrum ini baiknya diberikan langsung sesaat setelah melahirkan, namun untuk sebagian kasus, ada juga Moms yang harus melewatkan momen berharga ini meskipun Moms bisa menabung kolostrum terlebih dahulu melalui metode pumping. 3 kondisi ini cukup sulit bagi Moms untuk melakukan IMD :
Baca juga : Ternyata Memerah ASI Punya Banyak Manfaat!
Semoga pengetahuan tentang kolostrum ini bermanfaat ya Moms!
Bagikan Artikel
Shop at MOOIMOM